
- Details
- Category: Populer
Bagi kalian para siswa SMA/SMK yang barusaja lulus pastinya sudah lega akhirnya bisa menyelesaikan pendidikan di tingkat sekolah menengah. Pasti lega kan? Nah, setelah ini pasti kalian akan dibingungkan untuk menentukan langkah apa yang seharusnya dipilih antara kerja dulu atau kuliah terlebih dahulu. Pastinya kalian sudah punya angan-angan jauh hari sebelum kalian lulus. Keputusan yang tepat sangat diperlukan karena agar nantinya ketika menjalani tidak ada beban dan bisa menikmati setiap step-step prosesnya.

- Details
- Category: Populer
Semua dari kita hampir semuanya merasakan masa SMA. Masa transisi dimana kita harus menentukan langkah tepat selanjutnya untuk meniti karir yang lebih gemilang. Ada sebagian dari mereka yang menentukan pilihannya setelah lulus SMA untuk langsung terjun didunia kerja karena tuntutan kehidupan, namun banyak juga dari mereka yang memilih jalan untuk melanjutkan pendidikannya pada jenjang perkulihaan. Ada yang bilang masa SMA adalah masa yang paling indah, namun masa diperkuliahan juga tidak kalah indahnya karena lebih banyak pengalaman berharga yang mampu memberikan kematangan secara sosial emosional.

- Details
- Category: Populer
Era society 5.0 merupakan tantangan bagi para guru serta calon guru di masa yang akan datang. Era yang semakin modern, para siswa dipastikan lebih canggih dalam penggunaan peralatan teknologi dan gadget. Oleh karena itu guru diharapkan mampu mengimbangi kemampuan yang dimiliki siswanya. Untuk menjadi guru profesional di era 5.0, penting bagi guru untuk dapat mengembangkan kompetensi dan visi kurikuler yang selaras dengan kebutuhan siswa. Guru juga harus menyadari kebutuhan sosio-emosional siswa dan menantang setiap bias yang mungkin mereka miliki.

- Details
- Category: Populer
Tri Dharma Perguruan Tinggi merupakan pilar atau tujuan yang mesti dicapai oleh universitas-universitas yang ada di Indonesia dalam rangka membentuk dan menciptakan insan-insan yang kompetitif, inovatif, dan mampu menyajikan solusi bagi berbagai masalah bangsa yang datang silih berganti. Ketiganya menjadi poin penting dalam mewujudkan visi dari perguruan tinggi. Ketiga hal tersebut juga menjadi tanggung jawab semua elemen yang terdapat di Perguruan Tinggi, diantaranya mahasiswa, dosen, serta berbagai sivitas akademika yang terlibat. Tiga pilar perguruan tinggi merujuk pada tiga aspek utama yang menjadi landasan dalam pendidikan tinggi. Tiga pilar ini meliputi:

- Details
- Category: Populer
Lulus pada jenjang SMA/SMK merupakan hal penting yang membanggakan bagi semua orang. Menyelesaikan studi pada fase ini adalah pencapaian luar biasa sepanjang hidup bagi siswa. Setelah menyelesaikan proses belajar selama tiga tahun tentunya banyak sekali pengalaman dan perubahan yang telah didapat selama di jenjang SMA/SMK ini. Lulus dari sekolah menengah baik SMA/SMK sederajat akan banyak sekali tantangan dan pilihan untuk meniti karir selanjutnya guna membangun impian untuk menjadi orang sukses di masa depan. Banyaknya pilihan setelah lulus terkadang memberikan kebingungan bagi siswa untuk menentukan pilihan terbaik sesuai dengan keinginan dan tujuannya. Berikut beberapa rencana jitu yang bisa siswa pertimbangkan setelah lulus SMA/SMK Sederajat:

- Details
- Category: Populer
Setiap individu yang pernah berharap setelah melakukan sesuatu dan ternyata hasilnya gagal, tentunya akan menumbuhkan rasa kekecewaan dan menyakitkan. Rasa ini adalah alamiah ada pada diri manusia. Yang membedakan antara harapan dengan kenyataan adalah seberapa besar seberapa besar harapan dengan dengan tingkat penerimaan hasil. Disitulah individu akan merasakan kegagalan tersebut sebagai hal yang sangat menyakitkan, namun ada juga yang dapat menerima kegagalan tersebut dengan baik.